Apa itu Tiktok Affiliate? Dan Bagaimana Komisinya? – Di era yang semua serba digital dan online, ada banyak sekali cara serta wadah untuk meraup keuntungan. Salah satu caranya adalah bergabung dalam sebuah program yang bernama TikTok Affiliate. Program TikTok Affiliate ini tentu saja berada di dalam naungan TikTok. Salah satu medsos yang kini banyak sekali  manusia gunakan yang ada di berbagai belahan dunia ini, tak terkecuali juga di seluruh Indonesia.

Secara umum, TikTok Affiliate merupakan salah satu wadah atau tempat untuk menghubungkan berbagai kreator dengan penjual yang membuka toko di Tiktok shop. Dengan program TikTok Affiliate yang ada, seorang kreator bisa membagikan sebuah link yang akan menuju kapada suatu produk yang sedang mereka promosikan. Sehingga viewers yang melihat, dapat langsung mendapatkan dan membeli produk dengan menekan link yang sudah ada dan tersedia.

Bagaimana Komisi Tiktok Affiliate?

Lebih lanjut lagi, keuntungan yang akan diberikan oleh pihak TikTok cukup menggoda, yaitu sebesar 10% dari tiap produk yang berhasil terjual oleh konten kreator. Lalu komisi itu akan masuk kedalam saldo pengguna TikTok Affiliate setelah 7 hari pemesanan sudah rampung. Pemesanan yang dilakukan juga harus sudah didapat oleh pembeli tanpa ada refund. JIka pengajuan refund terjadi, maka jumlah komisi yang sudah dijanjikan sebelumnya tidak bisa masuk ke dalam saldo pengguna TikTok Affiliate.

Apa itu Tiktok Affiliate? Dan Bagaimana Komisinya?

Apa itu Tiktok Affiliate? Dan Bagaimana Komisinya?

Tetapi, mengingat pada era digital ini banyak seklai orang yang sduah memakai aplikasi TikTok dan senang untuk melakukan transaksi belanja secara online, tentu omset yang akan didapatkan oleh seorang kreator akan cukup besar dan juga menggoda sekali. Maka tak heran lagi jika banyak sekali orang berlomba untuk daftar dalam program TikTok Affiliate ini.

Sementara itu, untuk daftar ke dalam program TikTok Affiliate ini juga tergolong cukup mudah. Berikut ini lah langkah-langkah untuk daftar ke dalam program TikTok Affiliate:

  • Unduh aplikasi tiktok, dan login ke akun TikTok.
  • Tekan logo profil, kemudian tekan logo keranjang.
  • Lalu pilih pusat kreator e-commerce dan pilih yang namanya tiktok shop
  • Kemudian pilih komisi yang akan kita terima. Pada bagian yang satu ini, biasanya akan muncul kolom syarat dan ketentuan yang harus kita setujui.
  • Jika kalian suudah setuju, maka pengguna bisa memilih dan memasukan produk yang mau kita jadikan produk affiliasi TikTok.
  • Kemudian pilih produk pakai link yang sudah ada dari tiktok shop. Tunggu sebentar, sampai memunculkan komisi yang bisa kita peroleh dari produk yang sudah terpilih jika berhasil terjual. Jika sudah yakin, maka lakukanlah posting berbarengan dengan tautan produk yang telah kita sematkan.

Sebagai informasi tambahan, suapaya produk yang kita pasarkan makin banyak kita minati dan para pengguna tiktok amati, ada baiknya sebelum posting konten video, seorang kreator paham tentang algoritma seperti dengan jam atau bahkan hanya sekedar jadwal fyp yang ada. Karena jika video yang kita unggah masuk fyp pengguna TikTok, maka kesempatan kreator untuk bisa merraup keuntungan juga semakin banyak juga.

Jasa Kelola Akun Tiktok Profesional: Desain Promosi

Kamu punya bisnis online dan mulai ingin maksimalkan Akun Tiktok untuk bisnis? Yup wajib banget! Ini adalah momen yang tepat untuk mulai maksimalkan aakun Tiktok dan mulai berbisnis secara online. Meski belum punya modal untuk bikin bisnis sendiri, kamu bisa mulai dengan menjadi Affiliator dan maksimalkan promosinya melalui Tiktok. Nah, cara brandingnya adalah dengan rutin membuat konten Tiktok yang sesuai dengan produk yang kam jual.

Desain Promosi adalah partner paling tepat untuk bantu kamu membuat akun Tiktok super potensial. Yup, layanan Jasa Kelola Akun Tiktok kami, akan bantu pembuatan konten video untuk 1 bulan penuh. Bahkan, tim kami juga akan bantu untuk posting video setiap hari, pembuatan caption serta optimasinya. Gimana? Mau mulai jadi Tiktok Affiliator tapi bingung gimana mulai bikin kontennya? Yuk bareng kami aja!

Bagaimana Menghubungi Admin Kami?

Untuk konsultasi dan tanya-tanya seputar layanan Jasa Kelola Tiktok Desain Promosi, ataupun layanan jasa kami lainnya, yuk hubungi tim kami disini!

  • CS 1 : 0822-8847-4999
  • CS 2 : 0856-9528-5999
  • CS 3 : 0819-1106-8999
  • Instagram: @desain_promosi
  • Website: www.desainpromosi.co.id

0 Komentar

Kirim Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *