Tips Membuat Website Toko Online Tanpa Coding- Website toko online adalah cara lain berjualan di era kekinian. Tentu, website toko online bisa bantu kamu berjualan tanpa harus menyewa ruko, berjam-jam menunggu konsumen di pasar dan berbagai cara berjualan konvensional lainnya. Melalui website, toko onlinemu bisa buka hingga 24 jam nonstop serta menjangkau banyak konsumen dari berbagai wilayah di Indonesia bahkan mancanegara.
Namun tahukah kamu, website toko online kini bahkan bisa kita buat sendiri dengan cara yang relative mudah dan cepat. Bahkan, kamu tidak perlu mahir coding seperti pada website developer expert pada umumnya. Dengan cara yang lebih sederhana, budget yang lebih terjangkau, kamu sudah bisa dapatkan website toko online dengan performa yang cukup oke. Nah, penasaran bagaimana membuatnya? Yuk kita bahas disini!
Tips Membuat Website Toko Online Tanpa Coding
Langkah pertama yang harus kita lakukan adalah masuk ke dalam platfrom dimana kita bisa membuat website toko online. Nah, terdapat 3 platfrom yang bisa kamu gunakan, ketiganya adalah:
Open Source
Untuk sebuah website toko online yang sederhana, Open Source bisa bantu kamu dengan banyak source code gratisan. Yup! Tidak perlu biaya, kamu bisa dapatkan toko online dengan memanfaatkan soirce code dari platfrom ini.
SaaS
Platform kedua adalah SaaS atau Software as a Service. Fyi, SaaS memilih tingkat keamanan serta kualitas fitur pembuat website yang jauh lebih baik dan terukur. Bahkan, platform ini memang sudah dirancang khusus untuk pembuatan website e-commerce atau toko online. Sehingga, berbagai kebutuhan checkout serta pembayaran sudah bisa kamu dapatkan disini.
Headless Commerce
Selanjutnya, kamu bisa menggunakan headless commerce untuk membuat website toko onlinemu. Sama halnya dengan SaaS, platform ini juga memudahkan pebisnis online untuk memasang fitur checkout, keranjang hingga pembayaran. Namun kelebihannya, Headless Commerce juga menyediakan fitur yang memudahkanmu untuk menggunakan Digital experience platform (DXP), content management system (CMS), progressive web app (PWA), serta teknologi canggih lainnya.
Nah, ketika sudah menentukan platform mana yang akan kita gunakan untuk membuat website, kita cukup mengikuti instruksi yang ada pada masing-masing platform. Pastikan bahwa kita juga sudah mempersiapkan hosting dan domain yang nanti bisa kita gunakan pada salah satu platform di atas.
Nah, untuk bantu kamu dapatkan website toko online yang sudah pasti potensial untuk tingkkatkan trust pelanggan dan tingkatkan closingan?? Desain Promosi hadir buat bantu kamu nih. Layanan Jasa Pembuatan Website ini cocok banget buat kamu pebisnis online atau yang ingin expanse bisnis ke sektor digital. Yup! Zaman digital seperti saat ini, sudah saatnya kamu lebih memaksimalkan media online untuk jangkau lebih banyak konsumen.
Layanan jasa pembuatan website dari Desain Promosi sudah termasuk dengan penyediaan hosting dan domain berkualitas, SEO Copywriting, website design, maintenance hingga memastikan bahwa tampilan websitemu mobile friendly serta responsive. Kamu, juga bisa request sejumlah fitur atau plugin tambahan yang kamu butuhkan untuk tingkatkan performa websitemu.
Bagaimana Menghubungi Admin Kami?
Ingin segera tanya-tanya seputar layanan jasa pembuatan website toko online di Desain Promosi? Atau penasaran ingin tau layanan kami lainnya? Yuk hubungi admin disini!
Tips Jualan Ramai di Tiktok Shop, Apa Saja?- Tiktok Shop saat ini menjadi salah satu platfrom belanja online paling popular. Bersamaan dengan semakin populernya trend video singkat di Tiktok, keberadaan Tiktok Shop pun making gila-gilaan. Inilah alasan tepat kenapa kamu, pebisnis online, juga wajib untuk memaksimalkan platfrom ini. Nah, buat kamu yang baru memulai, yuk ikuti tips jualan ramai di Tiktok Shop berikut ini!
Tips Jualan Ramai di Tiktok Shop, Apa Saja?
Buat Konten yang Menarik
The one and only, cara pertama dan wajib kamu lakukan adalah dengan konsisten membuat konten Tiktok yang menarik. Keberadaan konten ini bantu akun Tiktok mu secara organik mudah terdeteksi oleh algoritma hingga mudah untuk muncul di laman explore Tiktok. Tidak hanya itu, keberadaan konten juga bantu kamu untuk branding hingga audience akan semakin aware dengan keberadaanmu.
Nah, biar jualan makin ramai, pastikan bahwa konten yang kamu buat juga berpotensi FYP. Untuk bisa mencapai hal tersebut, kamu bisa mengikuti trend yang ada di Tiktok. Misalnya saja, ikutan challenge, menggunakan sound popular, mengikuti semua kebijakan Tiktok dan lain sebagainya.
Konsisten Posting Konten
Nah, langkah kedua setelah kontennya siap, pastikan kamu punya jam rutin untuk posting-posting konten tersebut. Konsistensi penting banget membuat akunmu semakin mudah FYP dan diakses oleh banyak pengguna. Nah, biar posting makin maksimal, pastikan kamu melakukan riset jam posting terbaik dimana target marketmu banyak yang sedang aktif di Tiktok.
By the way, nggak Cuma sekedar posting, kamu juga wajib untuk mengelola interaksinya dengan baik. Bagaimanapun, selain jumlah followers yang baik, kualitas hubungan yang baik dengan followers akan jauh lebih penting.
Kerjasama dengan Influencer Tiktok
Sama halnya dengan optimasi bisnis di Instagram, kamu pun juga bisa bekerjasama dengan Influencer Tiktok untuk bantu mempromosikan produkmu. Jelas, influencer tersebut sudah punya basis masa yang tentu akan sangat mudah untuk direkomendasikan sesuatu. Inilah kesempatanmu untuk memiliki influencer yang tepat yang sesuai dengan target marketmu. Lalu kamu bisa siapkan produk terbaik, berikan promo dan siap deh kebanjiran orderan.
Rutin nge-Live di Tiktok
Live Shoopping Tiktoka adalah trend belanja kekinian yang saat ini tengah popular. Kamu pun harus ikut berpartisipasi untuk rutin live shopping di Tiktok. Untuk memaksimalkannya, kamu bisa rutin ngelive di semua jam-jam potensial. Tentu, kamu juga wajib siapkan talent terbaik yang bisa handle proses live secara maksimal. Produk dan promo yang menarik selama sesi live juga bisa bantu kamu dapatkan closingan berlimpah.
Manfaatkan Tiktok Ads
Sudah tidak bisa disanggah lagi jika Ads sangat penting bagi kamu pebisnis online. Tiktok Shop juga bisa makin maksimal closingannya dengan memanfaatkan Tiktok Ads. Namun, tidak boleh sedih jika percobaan bikin Ads yang pertama harus gagal atau boncos. Pastikan bahwa kamu konsisten beriklan, riset tipe iklan mana yang potensial, nggak bosan-bosan coba berbagai jenis konten buat iklan, hingga mengatur setinggan iklan yang potensial.
Jasa Admin Tiktok Shop Profesional dan Terpercaya: Desain Promosi
Nah, buat kamu yang nggak punya waktu atau tenaga untuk ikutan fokkus mengelola akun Tiktok plus Tiktok Shopmu, jangan ragu deh untuk percayakan akunmu kepada tim kami. Yup! Tim Desain Promosi siap kelola akun Tiktokmu secara optimal dengan layanan pembuatan konten video Tiktok, jasa Live Shopping, Tiktok Ads, Posting dan optimasi, riset hashtag hingga monthly report setiap bulannya.
Nggak perlu takut, karena tim Desain Promosi sudah berpengalaman selama puluhan tahun dalam dunia digital marketing. Dan, jasa kelola akun social media, Tiktok terutama, adalah salah satu layanan best seller kami. Pembuatan video Tiktok mapun Live Shopping Tiktok Shop di kami juga terjamin menggunakan talent-talent dan host yang berpengalaman.
Bagamana Menghubungi tim Desain Promosi?
Untuk tanya-tanya dan konsultasi layanan Jasa Admin Tiktok, Jasa Live Shopping Tiktok atau mungkin layanan kami lainnya, yuk hubungi tim kami disini!
Bagaimana Memilih Nama Domain dan Hosting yang Tepat?- Domain adalah ibarat sebuah rumah bagi websitemu. Tentu, setiap detail yang ada pada domain menjadi penting untuk kita perhatikan. Nah, salah satunya adalah terkait pemilihan nama domain. Pemilihan nama ini sangat penting karena ini adalah identitas bagi website mu sekaligus penghubung antara brand dan konsumen.
Poinnya adalah bagaimana kita memilih nama yang marketable, mudah diingat, diucapkan hingga membuat konsumen aware dengan brand kita. Nah, untuk cara memilih nama domain dan hosting yang tepat, yuk kita bahas disini!
Bagaimana Memilih Nama Domain dan Hosting yang Tepat?
Pilih Top Level Domain (TLD) dengan Hati-hati
Just so you know, TLD adalah bagian dari nama domain yang muncul setelah nama. Cirinya adalah adanya tanda titik (.) kemudian identitas TLD. Beberapa TLD yang kini populer misalnya saja .com, .org, .id, .net dan lain sebagainya.
Nah, pastikan bahwa kamu memilih jenis TLD yang tepat sesuai dengan jenis website dan target market kamu. Misalnya saja, jika websitemu adalah website organisasi, maka kamu bisa memilih .org. Atau, ketika websitemu fokus membahas seputar teknologi, maka kamu bisa menggunakan .net dan lain sebagainya.
Berikan Kata Kunci Sesuai Bisnis
Langkah selanjutnya adalah dengan memasukkan kata kunci yang tepat yang sesuai dengan bisnis atau brandmu. Nah, kata kunci ini kemudian bisa kamu gunakan sebagai nama domain. Jika kesulitan, seperti biasa kamu bisa menggunakan Keyword Tool Planne atau tools pencari kata kunci populer lainnya.
Pilih Nama Domain yang Mudah
Seperti yang sudah kami sampaikan di awal tadi, bahwa nama domain haruslah nama yang mudah diingat atau dieja oleh konsumen atau audience. Nama dmain yang mudah ini pasti memudahkanmu untuk mempromosikannya.
Nama Domain yang Brandable
Ini adalah salah satu cara untuk menghindari nama domainmu terdeteksi plagiat. Caranya adalah dengan membuat nama domain yang brandable. Maksudnya adalah membuat nama domain yang sesuai dengan brandmu. Positifnya, nama domain tipe ini memudahkan brandmu semakin dikenal konsumen.
Hindari Tanda Hubung
Meski terlihat unik dan kreatif, namun membuat nama domain dengan tanda hubung justru akan sangat membingungkan. Hal ini bisa membuka potensi untuk salah ketik, salah pengejaan hingga akhirnya konsumen bisa saja nyasar masuk ke website kompetitor. Nah, untuk menghindarinya, alangkah baiknya jika nama domain berasal dari kata-kata kunci yang sederhana, potensial atau menggambarkan brand anda.
Hindari Penggunaan Huruf Ganda
Sama kasusnya dengan tanda hubung, penggunaan huruf ganda bisa juga sangat membingungkan audience websitemu. Alangkah baiknya, menghindari kata-kata dengan double huruf dan menggantinya dengan kata-kata yang jauh lebih sederhana dan mudah dieja akan jauh lebih baik.
Jasa Pembuatan Website Bisnis dan Personal Terpercaya: Desain Promosi
Nah, untuk bantu kamu dapatkan website bisnis yang professional dengan nama domain yang udah pasti oke, Desain Promosi hadir buat bantu kamu nih. Layanan Jasa Pembuatan Website ini cocok banget buat kamu pebisnis online atau yang ingin expanse bisnis ke sektor digital. Yup! Zaman digital seperti saat ini, sudah saatnya kamu lebih memaksimalkan media online untuk jangkau lebih banyak konsumen.
Layanan jasa pembuatan website dari Desain Promosi sudah termasuk dengan penyediaan hosting dan domain berkualitas, SEO Copywriting, website design, maintenance hingga memastikan bahwa tampilan websitemu mobile friendly serta responsive. Kamu, juga bisa request sejumlah fitur atau plugin tambahan yang kamu butuhkan untuk tingkatkan performa websitemu.
Bagaimana Menghubungi Admin Kami?
Gimana? Udah siap maksimalkan bisnis online dengan website? Yuk segera konsultasi dan tanya-tanya seputar layanan jasa pembuatan website atau layanan Desain Promosi lainnya!
Bagaimana Membuat Live Shopping Ramai Pembeli?- Live Shopping adalah salah satu layanan belanja online kekinian yang memanfaatkan fitur live streaming di sejumlah platfrom, baik media sosial maupun marketplace. Layanan belanja online secara langsung ini banyak sekali diminati oleh baik konsumen maupun seller. Mengapa demikian? Karena konsumen bisa saja mendapatkan banyak hadiah dari paltfrom, diskon dari seller hingga mendapatkan informasi produk yang lengkap dan detail.
Sementara itu, dari sisi seller, Live Shopping membantu mereka untuk berinteraksi dengan konsumen secara langsung. Seller juga bisa langsung memberikan penawaran, membuka kesempatan untuk pembelian hingga berpotensi meningkatnya closingan. Namun, tidak jarang juga live shopping sepi pembeli meski viewersnya lumayan banyak. Atau bisa juga kondisi terparahnya, viewers yang sepi, membuat closingan juga minim hingga host live shopping pun jadi nggak semangat.
Nah, untuk bisa memperbaiki dan mencegah kondisi di atas, di bawah ini terdapat sejumlah tips penting untuk bisa membuat live shopping ramai pembeli. Bagamana caranya? Simak terus ya!
Bagaimana Membuat Live Shopping Ramai Pembeli?
Pastikan Produk Berkualits
The one and only, hal mendasar yang harus kita lakukan adalah memastikan bahwa produk yang kita jual sudah pasti berkualitas. Tentunya, untuk mendapatkan trust dan loyalitas konsumen, kita pun harus memastikan bahwa apa yang kita berikan untuk mereka adalah produk yang berkualitas, bermanfaat dan sesuai dengan yang mereka butuhkan.
Bangun Masa Melalui Media Sosial
Kemudian, kamu pun juga harus membangun brand awareness yang kuat dengan brand atau produkmu. Disini, kamu bisa memanfaatkan platfrom media sosial untuk membangun brand awareness. Bagaimana cara membangunnya? Tentunya dengan membuat konten yang berkualitas, mempostingnya secara konsisten dan membangun interaksi yang baik di media sosial. Tidak bisa sehari dua hari, setidaknya kamu harus konsisten selama beberapa bulan untuk membangun brand awareness ini melalui konten sosial media.
Siapkan Promo yang Menarik
Langkah selanjutnya supaya Live Shopping ramai pembeli adalah dengan mempersiapkan promo yang menarik untuk konsumen. Biasanya, seller populer memberikan diskon potongan harga, gratis ongkir, paket bundling hingga giveaway dan hadiah langsung. Agar konsumen lebih tertarik dan langsung lakukan pembelian, kamu bisa berikan Batasan untuk sesi live yang berlangsung.
Host Live Shopping yang Bersemangat dan Profesional
Keberadaan host live shopping sangatlah penting dalam membawa sesi live yang menarik dan bersemangat. Selain kemampuan public speaking dan mencairkan suasana, seorang host live shopping juga harus memahami secara detail produk knowledge, manfaat dan promo. Sehingga dalam penyampaiannya nanti akan jauh lebih detail dan menarik.
Siapkan Semua Hal Teknis untuk Live
Setelah semuanya siap, pastikan juga kamu sudah mempersiapkan semua hal teknis yang mendukung proses live mu. Misalnya saja setting lighting, penataan ruangan, display produk, alat, setting untuk sesi live dan lain sebagainya..
Pilih Jam dan Durasi yang Tepat
Kemudian, kamupun juga harus memilih jam live yang potensial dimana banyak target marketmu yang sedang online. Durasinya pun harus diperhatikan supaya tidak berlebihan maupun kekurangan.
Promosikan di Platfrom Lainnya
Meski kamu sedang nge-Live si satu platfrom saja, Tiktok atau Shopee, kamu juga bisa membagikan link live streaming tersbeut di semua paltfrom media sosial dan komunikasi yang kamu miliki. Tentu, hal ini bisa tingkatkan peluang viewers live shoppingmu.
Jasa Live Shopping Professional: Desain Promosi
Udah catat tips di atas tapi bingung kapan bisa prakteknya? Nggak punya waktu nge-live karena harus fokus handle bisnis? Tenang! Kamu nggak perlu kok praktekkin keenam tips di atas sendirian. Sebaliknya, kamu bisa percayakan hal tersebut kepada tim Desain Promosi. Yup! Kami adalah creative agency yang selain bisa urus admin sosial mediamu, kami juga akan fokus untuk lakukan Live Shopping untuk bisnismu.
Kamu cukup siapkan produk, kirim ke kantor kami lalu pilih talent professional yang bakal bantu live streamingmu. Tenang! Kamu juga bisa request tim kami untuk siapkan jam terbaik, durasi yang pas, dan membagi konsep yang menarik bikin proses live makin asik.
Bagaimana Menghubungi Admin Kami?
Ingin segera ketemu host kami dan lakukan live? Yuk hubungi admin disini!
Bagaimana Cara Riset Produk Terlaris di Facebook Marketplace?- Di tengah ramainya persaingan di platform marketplace, seperti Shopee, Tokopedia, Lazada hingga Tiktok Shop, Facebook Marketplace nyatanya juga masih menjadi platform belanja online bagi penggunanya. Yup! Facebook Marketplace adalah marketplace pertama yang sempat booming pada masanya. Namun di era kekinian, platfrom ini juga masih sangat ramai hingga potensial datangkan closingan.
Nah, buat kamu yang juga ingin optimal jualan di Facebook Marketplace, kamu harus bisa menguasai Teknik riset produk terlaris di Facebook Marketplace terlebih dahulu. Setelah itu, kamu bisa mengikuti pola yang ada di kebijakan Facebook untuk berjualan ditambah dengan promosi gila-gilaan serta konte yang menarik dan konsisten di akun Facebook. Well, penasaran bagaimana cara riset produk terlaris di Facebook marketplace? Yuk simak!
Bagaimana Cara Riset Produk Terlaris di Facebook Marketplace?
Pada dasarnya, untuk bisa sukses berjualan di Facebook marketplace, kamu juga harus memastikan bahwa target marketmu banyak yang menggunakan Facebook untuk bersosial media maupun berbelanja. Hal ini penting untuk kita ketahui, karena kini banyak sekali orang yang beralih ke Instagram, Tiktok maupun marketplace popular lainnya.
Namun, jika memang basis konsumenmu adalah mereka yang suka menggunakan Facebok, maka ini bisa jadi kesempatan emas buat kamu. Nah, di bawah ini ada sejumlah list untuk melakukan riset produk terlaris di Facebook Marketplace. Penasaran apa saja? Yuk baca artikelnya hingga akhir!
Tentuksan Target Market
Langkah pertama untuk menentukan produk terlaris adalah dengan menentukan target market yang tepat. Kamu akan kesulitan menyeleksi produk jika kamu sendiri belum paham betul siapa yang akan membeli produkmu. Misalnya saja nih, targetmu adalah wanita berusia 25-40 tahun yang baru saja melahirkan. Maka produk yang bisa kamu jual misalnya, perlengkapan ibu dan anak, baju menyusui, korset pasca melahirkan, dan lain sebagainya.
Buat Akun Khusus Penjual
Selanjutnya, kamu bisa membuat akun Facebook khusus untuk penjual. Ini membuat akunmu akan jauh lebih focus untuk berjualan atau sekedar memberikan informasi penting untuk produkmu. Nah, ketika akun sudah siap, kamu juga harus memposting konten secara berkala. Tidak harus jualan, kamu bisa menggunakan Teknik soft selling dengan membuat konten hiburan, edukasi, dan lain sebagainya.
Tentukan Produk Sesuai Conversion Rate
Langkah selanjutnya adalah dengan memilih produk berdasarkan angka conversion rate yang tinggi. By the way, conversion rate sendiri adalah perbandingan produk yang dilihat oleh calon pembeli dengan total produk yang terjual. Jika angka conversion rate sudah melebihi 10%, maka produk tersebut layak untuk dipertimbangkan untuk dijual.
Temukan Rating Terbaik
Kemudian, kamu juga bisa memilih produk terlaris dengan mempertimbangkan rating pembeli sebelumnya. Ketika ratingnya tinggi, maka potensi untuk produk benar-benar berkualitas dan banyak dicari oleh konsumen juga akan tinggi. Maka ini bisa jadi awal mula sukses mu berjualan di Facebook Marketplace.
Kamu butuh tim yang professional dan berpengalaman dalam menghandle akun Facebook dan Facebook Marketplace? Well, here we are! Desain Promosi adalah creative agency yang sudah berpengalaman selama puluhan tahun dalam menghandle akun social media. Facebook tentu adalah salah satu akun sosmed favorit kami. Layanan jasa admin Facebook Marketplace Desain promosi akan bantu kamu riset produk terbaik, membuat deskripsi produk, desain postingannya hingga posting secara berkala.
Tim kami juga siapkan monthly report untuk bantu kamu menganalisa hasil penjualan di setiap bulannya. Bahkan, untuk bantu kami branding dan promosi, layanan jasa admin Facebook ini juga siap buatkan konten-konten yang kreatif dan berkualitas.
Bagamana Menghubungi tim Desain Promosi?
Untuk tanya-tanya dan konsultasi layanan Jasa Admin Facebook, Instagram atau layanan kami lainnya, yuk hubungi tim kami disini!
Apa Saja Strategi Promosi Jualan Paling Efektif di Era Digital- Berjualan di era digital seperti saat ini tentu menjadi tantangan tersendiri bagi pebisnis online. Kendati demikian, era ini juaga banyak sekali memberikan tawaran kemudahan dengan hasil yang relative cepat. Namun, kami percaya bahwa tidak ada sesuatu yang instan, termasuk dengan berbisnis di era digital. Nah, untuk meningkatkan trust serta potensi closingan, maka strategi promosi jualan yang tepat itulah yang kita butuhkan. Nah, kira-kira bagaimana strateginya? Yuk kita bahas disini!
Apa Saja Strategi Promosi Jualan Paling Efektif di Era Digital?
Yup! Dimanapun eranya, promosi adalah cara terampuh untuk tingkatkan potensi closingan bisnis. Namun, era digital tentu punya caranya tersendiri dalam melakukan promosi. Apa aja sih strateginya? Catat list di bawah ini ya!
Optimalkan Website Toko Online
Strategi pertama adalah pembuatan website toko online. Website adalah ibarat rumah atau toko kita untuk mempromosikan produk hingga melakukan transaksi penjualan. Kamu bisa mengisi website atau blogmu dengan konten-konten produk, informasi khusus seputar produk, tips dan lain sebagainya.
Jika budget yang kamu miliki terbatas, kamu bisa memanfaatkan keberadaan blog gratis atau website murah. Tidak masalah! Sambil belajar dan terus tingkatkan omset, kamu bisa perlahan upgrade kualitas website toko onlinemu.
Maksimalkan Penggunaan Media Sosial
Era digital tentu akan sangat lekat dengan keberadaan social media. Ini adalah platfrom penghubung antara bisnismu dan audience luas. Well, social media adalah tempat terbaik untuk membangun massa, mempromosikan, mengedukasi serta berinteraksi melalui konten-konten yang kreatif. Nantinya, ketika basis massa sudah tercipta, kamu bisa saja mengarahkan mereka urntuk membeli produkmu melalui website atau marketplace.
Daily Vlog
Tahukah kamu! Konten-konten vlog atau video sehari-hari terbukti ramai di pasaran loh. Kamu pun juga bisa memanfaatkan konten tipe ini untuk promosi. Sembari membagikan kegiatan sehari-hari, kamu pun sekaligus menawarkan produk ke audience. Tentunya dengan konten video soft selling yang sesuai dengan target market, video jenis ini akan lebih mudah melekat di hati audience.
Beriklan
Beriklan secara online adalah cara promosi jualan paling tepat di era digital seperti saat ini. Beriklan melalui Google Ads, Facebook, Tiktok dan Instagram Ads bantu promosimu menjangkau lebih banyak konsumen dengan budget yang bisa kita tentukan sendiri. Iklan ini bisa jadi peluang kita untuk dapatkan closingan hingga berkali lipat.
Kerjasama bareng Influencer
Populernya social media juga membuat lahirnya banyak influencer-influencer baru. Nah, kepopuleran influencer ini bisa jadi referensi buat kamu melakukan promosi produk jualanmu. Basis masa yang dimiliki oleh influencer bisa membuka peluang meningkatkan penjualanmu.
Jasa Pelatihan Digital Marketing untuk UMKM dan Pebisnis Online: Desain Promosi
Untuk bantu kamu maksimalkan promosi produk jualan di era digital, optimasi menggunakan digital marketing adalah ide yang sangat tepat. Oleh sebab itu, penting banget nih untuk tingkatkan skill di bidang digital marketing. Nah, Desain Promosi siap bantu kamu dan timmu maksimalkan skill digital marketing dengan Pelatihan Digital Marketing. Pelatihan ini akan berikan kamu materi lengkap seputar digital marketing mulai dari level basic hingga advance.
Yang paling keren adalah materi yang kami berikan adalah materi-materi yang langsung bisa dipraktekkin. Gimana? Auto pengen daftar biar closingan langsung meningkat? Yuk sini konsultasi!
Bagaimana Menghubungi tim Desain Promosi?
Untuk tanya-tanya dan konsultasi layanan Desain Promosi, yuk hubungi tim kami disini!
Komentar Terbaru